Saturday, April 5, 2014

Setingan Router di packet tracer

ini adalah lanjutan dari artikel sebelumnya arsitektur-jaringan-warnet-100-komputer  , sekarang kita akan belajar mengenai bagaimana cara setting router dan server pada program packet tracer



cara seting router
seting ip lokal:

Keterangan : ini adalah setingan ip yang akan di hubungkan ke jaringan lokal yang nantinya akan di gunakan sebagai gateway pada client dan server.
Seting ip public/internet
Keterangan : ini adalah setingan ip yang terhubung ke internet.

Setingan RIP


Keterangan : ini adalah setingan agar ip public dan lokal dapat terhubung.

2 comments: